Aplikasi Deteksi Perubahan Wilayah dengan Menggunakan Metode Post-Classification

Authors

  • Heri Susanto
  • Abdul Halim Hasugian
  • Yusuf Ramadhan Nasution

DOI:

https://doi.org/10.36520/jai.v5i2.54

Keywords:

Deteksi Perubahan Wilayah, Metode Post Clasification, Aplikasi

Abstract

Perubahan yang terjadi pada wilayah merupakan salah satu masalah yang dianggap signifikan dan strategis yang terjadi disetiap wilayah khusus nya    wilayah kabupaten penyabungan. salah satu masalah penting bagi perencana dan pembuat keputusan dalam kebijakan perkotaan dan regional. Data,    informasi, dan alat terkadang berubah menjadi beban dalam proses deteksi perubahan penggunaan lahan.Seiring dengan kemajuan teknologi yang ada untuk    mendeteksi perubahan suatu wilayah yang biasanya dilakukan secara manual (kasat mata, foto biasa), saat ini sudah mulai beralih ke penggunaan    teknologi citra (satelit), dimana hal ini disebabkan oleh teknologi satelit memungkinkan deteksi perubahan wilayah dapat dilakukan dalam skala luas,    waktu yang dibutuhkan lebih efisien efektif dibanding dengan teknik deteksi perubahan wilayah secara konvensional. Deteksi perubahan (change    detection) merupakan suatu proses identifikasi perubahan pada bentuk permukaan dalam suatu objek vegetasi penutup atau sebagai suatu    spectral/spasial gerakan badan vegetasi dari waktu ke waktu. Diantara beberapa metode deteksi perubahan yaitu dengan menggunakan Post-Classification    dengan pertimbangan kemudahn dalam implementasi, dimana metode ini bekerja dengan membandingkan 2 buah atau lebih citra temporal.

References

Adi Kurniadi, 2000, Pemrograman Visual Basic 6.0, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta.

Ahmad Basuki, Josua F Paladi, Fatchurrochman, 2005, Pengolahan Citra Digital, PT.Graha Ilmu Yogyakarta.

Anton, Howard, 2002, Dasar-Dasar Aljabar Linear, Interaksara, Jakarta.

Milne, 1988, Change Detection, Erlangga, Jakarta.

Lillesand, T.M dan R.W. Kiefer, 1990, Penginderaan Jauh dan Interpretasi Citra, Diterjemahkan oleh Dulbahri. P. Suharsono, Hartono dan Suharyadi, Gajah Mada University Press, Yogyakarta.

Sutanto,1994, Pengindraan Jauh Jilid 2, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

William K.Pratt, 2001, Digital Image Processing, 3 Edition, Addison Wesley.

Budi Sutedjo, 2000, Algoritma dan Teknik Pemrograman, Yogyakarta: Andi offset.

Http://www.totalinfo.or.id/

Published

2021-12-01

How to Cite

Heri Susanto, Abdul Halim Hasugian, & Yusuf Ramadhan Nasution. (2021). Aplikasi Deteksi Perubahan Wilayah dengan Menggunakan Metode Post-Classification. Jurnal Armada Informatika, 5(2), 405–419. https://doi.org/10.36520/jai.v5i2.54

Most read articles by the same author(s)