Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik Di PT. ABC Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP)
Keywords:
Sistem Pendukung Keputusan, Pemilihan Karyawan Terbaik, Metode Analytical Hierarchy ProcessAbstract
Riset ini menegaskan bahwa SDM menjadi factor kunci dalam keberhasilan suatu perusahaan, terutama dalam menjaga produktivitas dan kinerja yang optimal. Namun, Departemen Estate Regional 1 PT. ABC masih menggunakan metode manual untuk penilaian dan pemilihan karyawan terbaik, yang terbukti kurang efisien dan akurat. Akibatnya, proses penilaian menjadi tidak konsisten dan dapat menurunkan motivasi karyawan karena kurang transparansi dan objektivitas. Untuk mengatasi masalah ini, dikembangkan SPK berbasis web menggunakan metode AHP. AHP memungkinkan penilaian kinerja karyawan lebih objektif dan akurat berdasarkan berbagai kriteria, seperti kecepatan dan kualitas kerja, komunikasi, absensi, loyalitas, serta etika dan penampilan. Hasil implementasi SPK ini menunjukkan bahwa Gita memperoleh nilai tertinggi yaitu 8.0441, disusul Jenni dengan nilai 7.9922, dan Ranny dengan nilai 7.8743. Sistem ini diharapkan dapat meningkatkan motivasi karyawan melalui penilaian yang lebih transparan.
References
A. R. F. Zalukhu, M. Hendri, S. Abdy, and T. S. Alasi, “Prediksi Penilaian Kinerja Pegawai Berdasarkan Rating Pelanggan Menggunakan Metode Neural Network,” J. Inform. Press, vol. 1, no. 2, pp. 22–31, 2024.
S. M. N. Sipayung et al., “Implementasi Dan Pengembangan E-Bisnis Era Revolusi Industri 4.0,” in Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan, 2022.
T. S. Alasi and Murdani, Pemrograman Berorientasi Objek dengan Bahasa Pemrograman Java. Bandung: CV. MEDIA SAINS INDONESIA, 2023. [Online]. Available: https://store.medsan.co.id/detail/978-623-195-107-6-pemrograman-berorientasi-objek-dengan--bahasa-pemrograman-java
T. S. Alasi and others, “Recommendations for Placement of Internships in Industry with the Distance from Average Solution (EDAS) method based on student scores,” INFOKUM, vol. 10, no. 02, pp. 961–965, 2022.
T. S. Alasi et al., Pemrograman Terstruktur dengan Bahasa Pemrograman Pascal. Media Sains Indonesia, 2023.
T. S. Alasi, Ilmu komputer. Media Publikasi Idpress, 2024.
A. S. Sembiring, T. S. Alasi, and others, “Penyedia Layanan Konsultasi Kesehatan dengan Metode TOPSIS,” J. Armada Inform., vol. 7, no. 1, pp. 274–280, 2023.
P. C. Sabila and T. S. Alasi, “Metode EDAS untuk Penerimaan Pegawai Baru Berbasis Web dan Real Time,” MEANS (Media Inf. Anal. dan Sist., pp. 133–139, 2023.
P. Fitriani and T. S. Alasi, Sistem Pendukung Keputusan dengan Metode WASPAS, COPRAS dan EDAS: Menentukan Judul Skripsi Mahasiswa. Yayasan Kita Menulis, 2020.
J. Marbun, T. S. Alasi, and R. Alamsyah, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN GURU TERBAIK PADA SMK SWASTA NILA HARAPAN MENGGUNAKAN METODE TOPSIS,” J. Tekno Log., vol. 1, no. 1, pp. 11–19, 2024.
K. Ransikarbum and R. Pitakaso, “Multi-objective optimization design of sustainable biofuel network with integrated fuzzy analytic hierarchy process,” Expert Syst. Appl., vol. 240, p. 122586, 2024.
T. Hizbulloh, “Rancang bangun sistem pendukung keputusan perangkingan calon karyawan menggunakan kombinasi metode analytical hierarchy process (Ahp) dan simple additive weighting (Saw)(studi kasus: PT. kunci inti transindo),” Fakultas Sains dan Teknologi UIN Syarif HIdayatullah Jakarta.
M. R. Islam, M. T. Aziz, M. Alauddin, Z. Kader, and M. R. Islam, “Site suitability assessment for solar power plants in Bangladesh: A GIS-based analytical hierarchy process (AHP) and multi-criteria decision analysis (MCDA) approach,” Renew. Energy, vol. 220, p. 119595, 2024.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Rosmauli Margaret Sinurat, Irwan Jani Tarigan Tarigan, Riandy Yap Yap, Suhendri Nasution Nasution, Tomy Satria Alasi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.